PL99 Plakat Logam Hino Motors Manufacturing Indonesia
Deskripsi
- Kode Produk: PL99
- Bahan: Logam kuningan dengan finishing chrome + uv print+ frame kayu finishing hitam doff
- Fungsi: Cinderamata korporat, plakat apresiasi, souvenir kunjungan kerja, plakat kenang-kenangan
- Custom: Bisa request desain miniatur, logo perusahaan, teks instansi, dan bentuk sesuai kebutuhan
- Cocok untuk: Perusahaan BUMN, instansi pemerintah, swasta, kantor cabang, dan kemitraan bisnis
Plakat eksklusif ini dibuat sebagai bentuk apresiasi dan ucapan terima kasih kepada Masahiro Aso, President Director PT Hino Motors Manufacturing Indonesia (Feb 2020–Feb 2025), atas inspirasi dan kepemimpinannya. Dengan desain yang elegan dan detail presisi, plakat ini menjadi simbol penghargaan atas dedikasi, kontribusi, dan nilai-nilai inspiratif yang telah diberikan selama masa jabatan. Cocok sebagai hadiah perpisahan, penghargaan kepemimpinan, atau kenang-kenangan profesional yang berkesan dan penuh makna.
- Terima pemesanan satuan & grosir
- Bisa request desain khusus sesuai identitas perusahaan
- Produksi cepat & pengiriman ke seluruh Indonesia
Hubungi kami untuk konsultasi desain dan penawaran harga terbaik
Lihat katalog: Plakat Logam



















